Header Ads


10 Negara Paling Bahagia di Tahun 2021 menurut PBB

10 Negara Paling Bahagia di Tahun 2021 menurut PBB


SahabatQQ - Setiap negara memiliki daya tariknya masing-masing. Mulai dari destinasi wisata yang menawan, budaya yang kaya, hingga ragam kulinernya yang memanjakan lidah.


Baru-baru ini, Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) merilis daftar negara paling bahagia di dunia 2021 melalui World Happiness Report. Berbeda dari tahun-tahun sebelumnya, laporan ini menambahkan analisis masyarakat terhadap pandemik virus corona.


Kira-kira negara mana sajakah yang termasuk di dalamnya? Simak 10 negara paling bahagia di dunia di bawah ini yang bisa jadi bucket list liburanmu selanjutnya!


1. Finlandia bertahan di posisi pertama selama 4 tahun. Selama pandemik, pemerintah membantu melindungi mata pencaharian warganya


2. Negara dingin Islandia berhasil naik ke posisi kedua. Pelayanan kesehatan digratiskan, tak ada pajak, dan orang-orangnya sangat ramah


3. Denmark harus puas turun satu tingkat. Gaya hidup negara ini sangat didambakan, upah gaji baik dan keseimbangan hidup kerjanya terjaga


4. Selain dikelilingi lanskap alam bak negeri dongeng, pemerintah Swiss selalu melibatkan suara masyarakat dalam banyak hal


SahabatQQ: Agen DominoQQ Agen Domino99 dan Poker Online Aman dan Terpercaya


5. Belanda naik satu tingkat. Negeri Kincir Angin ini konsisten menunjukkan kepuasan hidup warga, transportasi umumnya pun mumpuni


6. Turun di posisi ke-6, sistem pendidikan Swedia sangat baik. Bahkan, jadi salah satu tempat tinggal dan kerja terbaik di dunia


7. Jerman akhirnya masuk 10 besar. Masyarakat sangat puas dengan cara pemerintah menangani pandemik, sehingga finansial stabil


8. Meski terus merosot, bukan berarti Norwegia tak bahagia. Sistem jaminan sosialnya terbaik di dunia, kebutuhan masyarakat pasti terpenuhi


9. Selandia Baru jadi satu-satunya negara non-Eropa yang masuk 10 besar. Pemerintah mampu menangani masa pandemik dengan sangat baik


10. Austria memiliki penghasilan tinggi dengan layanan sosial memuaskan. Belum lagi alam terbukanya yang memukau


Nah, itulah sepuluh negara paling bahagia di dunia pada 2021 ini. Bisa jadi referensi liburanmu saat kondisi dunia sudah mulai membaik. Negara mana yang pengin banget kamu kunjungi? Agen Domino99

Tidak ada komentar